MENU TUTUP

Jembatan Mangkrak Di Kerumutan  Makan Korban

Selasa, 11 Juli 2023 | 22:56:23 WIB Dibaca : 730 Kali
Jembatan Mangkrak Di Kerumutan  Makan Korban Jembatan Mangkrak Di Kerumutan Makan Korban, Selasa 11 Juli 2023

PELALAWAN,CATATANRIAU.COM | Lambannya kontraktor dalam penyelesaian pekerjaan pembangunan jembatan penghubung antara Desa Tanjung Kuyo Kecamatan Pangkalan Lesung dan Desa Pangkalan Tampoi Kecamatan Kerumutan Kabupaten Pelalawan, Riau hingga akhirnya memakan korban dengan luka serius, Selasa 11 Juli 2023.

M Yanis  seorang pemuda warga Kecamatan  Kerumutan Kabupaten Pelalawan mengatakan kejadian naas yang menimpa Ahmad Habibi diakibatkan mangkrak pembangunan jembatan oleh kontraktor dan tidak ada rambu rambu terpasang.

"Iya bg, kejadian naas ini menimpa seorang pemuda yang tergelincir dari jembatan mangkrak tersebut, fan tidak ada rambu atau pengaman sehingga mengalami luka serius" tutur  M Yanis.

M Yanis menyesalkan pembangunan ini pun tidak terlihat ada rambu - rambu sedang ada pekerjaan jalan dan  berbahaya.

"Saya lihat dilokasi ini tidak ada rambu - rambu peringatan bahaya, dan pekerjaan pembangunan ini pun sudah lama ditinggalkan oleh tukangnya" tukas M Yanis

M Yanis berharap agar Dinas PUPR Pelalawan memdesak Konraktornya untuk segera menyelesaikan pekerjaan jembatan ini, supaya tidak lagi memakan korban.****

Laporan : E Pangaribuan 



Berita Terkait +

Masyarakat Diseputaran Perairan Sungai Siak di Tualang Dihebohkan Dengan Penemuan Sesosok Mayat Ms.X

Batu Menembus Kaca dan Korban Menderita Luka 8 cm, Polisi Periksa TKP di Inhu

Diduga Api Dari Kompor Masak Tiga Ruko Jalan Lintas Timur Desa Mekar Jaya Ludes Dilalap Api

MPP Kota Pekanbaru Terbakar di Saat Kepemimpinan Muflihun, Ketua KNPI Riau: Alam Tak Bisa di Dustakan

Diduga Kesetrum Listrik BI Ditemukan Meninggal Dunia

Geger, Penemuan Mayat Jenis Laki-laki Di Lokasi Kebun Sungai Buluh

Tim Evakuasi Polsek Ukui Temukan Korban Tenggelam Sungai Nilo

Penyerobotan Kawasan Hutan Dan Pemalsuan Surat SKGR, Masyarakat Gelar Aksi Damai

Tiga Unit Bangunan di Sebanga Jadi Sasaran Amuk Sijago Merah

KNPI Prihatin, Turnamen Golf Gubernur Riau Dihiasi Penari Rok Mini

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Abu Kasim Gugat PT SLS Serobot 90 Hektar Lahan Masyarakat Adat

2

Satu Perwira Polres Inhu Naik Pangkat Pengabdian, Dua Bintara Dipecat

3

Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu Gelar Upacara Memperingati Hari Pendidikan

4

Merdeka Belajar sebagai Kunci Membangun Generasi Emansipatif dan Kreatif

5

Pastikan Peringatan May Day Aman, Kapolres Pelalawan Hibur Para Buruh

6

Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Pengedar 4,46 gram Sabu di Kecamatan Lirik